Resensi :
Lelah menghadapi HASIL PRINT
yang TIDAK SESUAI warnanya dengan MONITOR?
Selalu muncul KERAGUAN apakah
Warna ini bisa di proses selanjutnya, saat membuat suatu Produk Cetak?
Di Era Digital Workflow saat
ini ada berbagai peralatan dan alur kerja yang sangat bervariasi. Berbagai
jenis digital camera, monitor, printing, teknik printing, operating system,
software dan sebagainya. Hal ini menyebabkan masalah warna dan hasrat mencapai
"What You See Is What You Get" menjadi masalah Legendaris. Fakta di
lapangan menyebutkan ada puluhan ribu hingga ratusan juta melayang dan terbuang
akibat masalah WARNA, hal ini terus berlangsung hingga kini, sehingga ditengah
perubahan hardware/software, sistem serta kebutuhan pelanggan, tidak ada
pilihan lain kita pun harus mengolah Pola Pikir dan melakukan “PENYESUAIAN”.
Buku ini berisi informasi
tentang Fundamental Color Management, Komunikasi Warna, Rahasia Sukses Color
Management, Standarisasi & PSO (Process Standard Offset) dan Step by Step
Kalibrasi Monitor PC & Macintosh.
Buku Desain-Grafika Online
Satu-satunya Buku Grafika Full Color, Berbobot. Karya Anne Dameria
Kamis, 03 Juli 2014
Cuplikan Isi Buku Digital Printing Handbook
Daftar Isi
___________________________
Era Digital Publishing
___________________________
Tinta
___________________________
Studi Kasus
___________________________
Resensi Buku Digital Printing Handbook
Keterangan :
Buku ini sebagai referensi dasar
untuk bidang cetak digital printing. Disertakan lampiran alamat para vendor dan jasa digital printing.
Resensi :
Perkembangan teknologi digital printing dimasa mendatang sudah
dipastikan akan “meledak” dalam setiap area. Entah itu dalam aplikasi Print
Ondemand (Pod), Digital Imaging dan fotografi, large format Printing (LEP) dan
Wide Format Printing, Digital Proofing, Digital Photolab, digital sablon dan
sebagainya.
Apa itu sebenarnya digital printing? Dan bagaimana kita
mengkategorikan satu sama lain? Bagaimana system kerjanya? Apa kelebihan dan
kekurangan masing-masing, Persiapan
desain seperti apa yang harus
diperhatikan, bagaimana mencapai hasil cetak / quality output yang optimal dari
mesin digital printing dan bagaimana criteria
yang harus diperhatikan dalam membeli mesin digital printing. Banyak lagi
bahasan seputar digital printing menarik lainnya
Cuplikan Isi Buku Basic Printing
Daftar Isi
___________________________
Hexacrom
Efek-efek Finishing
Proses Produksi Kemasan Flexible
Studi Kasus
Komunikasi Warna dengan Percetakan
___________________________
___________________________
___________________________
___________________________
___________________________
Resensi Buku Basic Printing
Keterangan :
Buku ini berisi tentang bagaimana
mendapatkan
hasil cetak yang bagus. Info tentang berbagai macam
teknik cetak, dan dilampirkan study kasus yang sering terjadi. Terlampir juga contoh cetakan yang sama di atas
kertas Art Paper, Koran, Fancy dan Digital Printing untuk menunjukkan perbedaan
warna karena kertas yang berbeda.
Resensi :
Ingin tahu bagaimana mendapatkan hasil cetak yang bagus, murah dan
cepat?
Selama ini hasil cetak sering banyak masalah, gak cocok dengan
keinginan?
Lalu cari kambing hitam siapa yang bersalah?
Desainer bingung berkomunikasi dengan percetakan?
Gak ngerti istilah-istilah di percetakan dan info baru dalam teknik
cetak?
Mau belajar studi kasus yang sering dialami orang lain, supaya kita
tidak terjebak lagi?
Mau tau ngirim kepercetakan supaya aman?
Mau tau bagaimana mengoptimalkan kreatifitas pada teknik cetak yang
berbeda? Tidak memulu cetak offset dan digital printing?
Mau tau berhenti jadi orang yang gak ngerti tentang cetak padahal
tiap hari kerjanya berhubungan dengan dunia cetak mencetak?
Cuplikan Isi Buku Color Basic
Daftar Isi
___________________________
Warna Spot dan Warna Proses
___________________________
Psokologi Warna
___________________________
Kombinasi Warna
___________________________
Color Chart
___________________________
Resensi Buku Color Basic
Keterangan :
Buku ini berisi teori dasar warna, Psikologi warna, Reproduksi warna, Kombinasi warna, Dasar teknik cetak, Panduan warna proses, Color Chart.
Resensi :
Warna adalah anugerah Tuhan. Dimanapun kita berada dibumi ini, kita
akan melihat warna.
Tidak bisa kita banyangkan bila dalam hidup ini semua hitam dan
putih saja, pasti sangat membosankan.
Berbicara soal warna serta permasalahannya memang tidak ada
habisnya, demikian pula dalam Industri Grafika, warna sangat memegang peranan
penting. Bagaimana menentukan warna dari sebuah produk yang sesuai dengan
keinginan pelanggan seperti: warna logo perusahaan, warna sebuah produk
kosmetik, warna cover sebuah majalah, dll.
Semuan informasi yang ada di dalam buku ini akan membantu Anda
bekerja dengan warna secara optimal.
Langganan:
Postingan (Atom)